Mukhlis Nur: Di Industri Komik, Bakat Bukan Modal Utama
Bekerja sesuai hobi dan passion sudah menjadi keinginan Mukhlis Nur sejak lama. Benar saja, kesenangannya menulis komik lantas menetapkan profesinya sebagai komikus tanah air. Tak tanggung-tanggung, sebagai komikus, Mukhlis telah mencapai prestasi bergengsi di level dunia. Komiknya yang berjudul Only Human berhasil meraih Bronze Award di International Manga Award. Akibatnya, Only Human yang diciptakan Mukhlis ini tak hanya digandrungi pecinta […]