Bentang Belia kembali menggelar ajang kompetisi menulis secara marathon online, Belia Writing Marathon 4.0, untuk menjaring penulis-penulis muda berbakat.

Kali ini, BWM 4.0 hadir dengan tantangan baru. Tak hanya penulis yang bisa bergabung di kompetisi, tapi juga publisis. Hadiah menarik telah menanti para tim yang dicari Bentang Belia!

Keuntungan Ikut BWM 4.0

Belajar tentang dunia penerbitan.

Menerbitkan karya yang menginspirasi generasi muda.

Kolaborasi untuk hasil yang lebih baik.

HADIAH

  1. 5 paket gratis berlangganan buku Bentang Belia selama 1 tahun untuk 5 finalis (penulis, publisis).
  2. 3 kontrak penerbitan novel untuk 3 pemenang berdasarkan penilaian juri dan popularitas (penulis).
  3. Uang tunai/uang muka royalti total jutaan rupiah (penulis, publisis).
  4. Tour industri buku (Offline/virtual) (penulis, publisis).
  5. Kesempatan magang di Bentang Pustaka (penulis, publisis).

Juara 1

  • Penulis:
  1. Royalti dari kontrak penerbitan buku
  2. Berlangganan buku gratis selama 1 tahun
  3. Uang saku 3 juta rupiah
  4. Tur penerbitan buku
  5. Kesempatan magang
  6. E-sertifikat.
  • Publisis:
  1. Royalti dari kontrak penerbitan buku
  2. Berlangganan buku gratis selama 1 tahun
  3. Uang saku 2 juta rupiah
  4. Tur penerbitan buku
  5. Kesempatan magang
  6. E-sertifikat.

Juara 2

  • Penulis:
  1. Royalti dari kontrak penerbitan buku
  2. Berlangganan buku gratis selama 1 tahun
  3. Uang saku 2 juta rupiah
  4. Tur penerbitan buku
  5. Kesempatan magang
  6. E-sertifikat.
  • Publisis:
  1. Royalti dari kontrak penerbitan buku
  2. Berlangganan buku gratis selama 1 tahun
  3. Uang saku 1 juta rupiah
  4. Tur penerbitan buku
  5. Kesempatan magang
  6. E-sertifikat.

Juara 3

  • Penulis:
  1. Royalti dari kontrak penerbitan buku
  2. Berlangganan buku gratis selama 1 tahun
  3. Uang saku 1,5 juta rupiah
  4. Tur penerbitan buku
  5. Kesempatan magang
  6. E-sertifikat.
  • Publisis:
  1. Royalti dari kontrak penerbitan buku
  2. Berlangganan buku gratis selama 1 tahun
  3. Uang saku 500ribu rupiah
  4. Tur penerbitan buku
  5. Kesempatan magang
  6. E-sertifikat.

TEMA:

  1. Tema: #beyondyourworld
  2. Genre cerita bebas (misalnya: roman, horor, misteri, komedia, dll), asalkan untuk remaja dan dewasa muda (pembaca usia 13-25 tahun). Kuncinya, gunakanlah imajinasi dan daya halu secara maksimal untuk meracik cerita yang luar biasa, tetapi juga tetap membumi dan dekat dengan pembaca.
  3. Tema yang diambil wajib mengandung semangat positif untuk generasi muda, tanpa menggurui.
  4. Tema yang diambil mengangkat isu-isu yang penting dan aktual di kalangan generasi muda.
  5. Tema yang diambil tidak boleh memicu terjadinya konflik SARA.
© Copyright - PT. Bentang Pustaka, Yogyakarta